Formasi kuota cpns 2015 ini adalah sebanyak kurang lebih 100 ribu pns. Hal ini Setiawan Wangsaatmaja selaku Deputi SDM Aparatur Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) seperti informasi yang dilansir dari JPNN.com.
Pemerintah saat ini tengah menghitung jumlah kebutuhan pegawai di seluruh instansi. Jabatan-jabatan formasi cpns yang masih dibuka antara lain formasi guru tenaga pendidik, tenaga kesehatan serta tenaga fungsional tertentu.
Kuota penerimaan CPNS tahun 2015 disiapkan mengikuti jumlah pensiun. Tahun ini, diperkirakan ada sekitar 75 ribu sampai 100 ribu PNS yang masuk Batas Usia Pensiun (BUP). Namun, jumlah itu akan dipetakan lagi.
"Jadi bukan berarti 100 ribu PNS yang pensiun lantas kami angkat juga 100 ribu. Kami lihat dulu yang pensiun ini ada di jabatan mana," kata Setiawan selanjutnya.
Jadwal Pengumuman Penerimaan CPNS 2015
Pemerintah akan menyelenggarakan seleksi CPNS dari jalur umum atau honorer kategori dua (K2) pada 2015 ini. Menurut rencana proses Penerimaan Pendaftaran CPNS 2015 Dimulai April mendatang.
Sedangkan untuk pelaksanaan tes seleksi CPNS 2015 akan digelar sekitar Juni-Juli dengan menggunakan sistem CAT (Computer Assisted Test).
Di dalam informasi lainnya juga disebutkan bahwa tes cpns honorer k2 akan dilaksanakan pada bulan Agustus tahun 2015 setelah lebaran.
Kepastian jadwal tes cpns 2015 ini tentunya kita akan menunggu bersama informasi pemberitaan dari pemerintah dan Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi.
Pendaftaran online cpns 2015 ini sepertinya akan diberlakukan kembali. Pada tahun 2014 yang lalu pendaftaran online cpns di akses secara online melalui alamat website resmi yaitu di http://panselnas.menpan.go.id dan sscn.bkn.go.id.
Meski saat ini belum diketahui instansi apa saja yang akan membuka lowongan CPNS dan formasi dan jurusan apa saja yang akan dibuka namun informasinya tahun ini akan dibuka lowongan dengan kuota CPNS 2015 cukup banyak.
Maksimal Kuota CPNS 2015 100 Ribu Formasi akan dibuka untuk semua jurusan di pemerintah pusat dan daerah.
Menurut Deputi SDM Aparatur Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) Setiawan Wangsaatmaja saat ini pemerintah tengah menghitung jumlah kebutuhan pegawai di seluruh instansi. Pemerintah tetap merujuk pada moratorium CPNS.
Pemberlakuan moratorium penghentian seleksi penerimaan CPNS selama 5 tahun tidak berlaku untuk formasi guru pendidik, guru-guru honorer di lingkungan kemendikbud dan juga untuk formasi tenaga kesehatan seperti halnya dokter, perawat, dan pegawai-pegawai kesehatan lainnya.
Tentunya dengan hal ini penerimaan cpns kementrian kesehatan kemenkes 2015 akan tetap dibuka oleh pemerintah dan Kementrian Kesehatan.
Dan juga nantinya pendaftaran cpns guru kementrian pendidikan dan kebudayaan 2015 serta juga penerimaan seleksi cpns Kemendikbud 2015 juga akan tetap diadakan. Hanya menunggu pengumuman resmi dari pemerintah dan instansi kementrian yang terkait.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar